get app
inews
Aa Text
Read Next : Mengapa Jemaah Haji Tidak Boleh Ambil Pasir dari Jabal Malaikat dan Dibawa Pulang? Ini Penjelasannya

Kisah Tukang Sol Sepatu Jadi Haji Mabrur Meski Tanpa Berhaji ke Mekah

Sabtu, 03 Juni 2023 | 17:18 WIB
header img
Kisah Tukang Sol Sepatu Jadi Haji Mabrur Meski Tanpa Berhaji ke Mekah. Foto ilustrasi/Freepik

JAKARTA, iNewsPandeglang.id - Kisah Islami Tukang Sol Sepatu Jadi Haji Mabrur Meski Tanpa Berhaji ke Mekah menarik untuk dibahas untuk diketahui. Sesuatu yang telah digariskan Allah SWT merupakan kehendak-NYA termasuk kegagalan dalam menjalankan Ibadah haji.

Kisah seorang pria yang bekerja sebagai tukang sol sepatu menjadi haji mabrur meski tidak jadi berangkat ke Tanah Suci untuk menyempurnakan rukun Islam kelima tersebut. sebagaimana dikutip dari laman Laduni bahwa ada seorang ulama ahli fikih dan hadis Abdurrahman Abdullah ibn Al Mubarak.

Singkat cerita usai menunaikan prosesi ibadah haji dia  tertidur. Kemudian ia bermimpi dua malaikat turun dari langit dan saling berbincang-bincang.

Dalam perbincangan kedua malaikat itu membahas soal jamaah haji yang tidak diterima ibadahnya, padahal pada waktu itu total  jamaahnya hingga mencapai 600 ribu orang.

Abdurrahman Abdullah ibn Al Mubarak pun menangis. Sontak hatinya  bergetar lantaran dia khawatir  bila  ibadah hajinya itu sia-sia dan tidak diterima Allah SWT seperti yang dalam percakapan kedua malaikat tadi itu.

Akhirnya dia merenung hingga berpikir keras bahwa semua orang yang  datang dari belahan bumi yang jauh hanya untuk beribadah haji dengan kesulitan yang besar dan keletihan di sepanjang perjalanannya. Mereka telah berkelana, namun sayang semua usahanya jadi sia-sia.

Sembari hatinya  gemetar, dalam minmpinya dia saat itu  kedua malaikat melanjutkan obrolannya yang masih membahas tentang ibadah haji. Dalam percakapan itu mendadak salah satu malaikat menyebut bahwa ada seseorang yang memperoleh pahala haji mabrur meski tidak jadi berangkat ke Baitullah.

"Tapi ada seseorang  meskipun  tak datang menjalankan ibadah haji, namun ibadah hajinya diterima dan seluruh dosanya telah diampuni. Karena dia, seluruh ibadah hajinya diterima oleh Allah," ujar salah satu malaikat itu.

"Kenapa bisa begitu?"

"Itu kehendak Allah."

"Siapa orang tersebut?"

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut