Harga Kedelai Meroket! Pengrajin Tempe di Pandeglang Terpaksa Kecilkan Ukuran Jualan
Senin, 21 April 2025 | 12:00 WIB

Harga kedelai yang naik drastis ini disebut-sebut akibat kebijakan impor dalam beberapa hari terakhir. Para pengrajin berharap pemerintah segera turun tangan menstabilkan harga bahan baku, karena jika dibiarkan, usaha rumahan seperti tempe dan tahu bisa terancam gulung tikar.
Selain ukuran tempe yang menyusut, beban biaya operasional juga semakin berat. Mereka kini harus putar otak agar bisnis tetap berjalan tanpa merugi.
Editor : Iskandar Nasution