Dituding Jadi Biang Kerok Kabel yang Semrawut, Perusahaan Penyedia Internet, Icon Plus Angkat Bicara

Epul Galih
Ilustrasi kabel semrawut nempel di tiang PLN dan Telkom di Lebak, Banten. Foto istimewa

LEBAK, iNewsPandeglang.id - Beberapa waktu belakangan ini di kawasan Malingping, Lebak, Banten dan sekitarnya diresahkan dengan kabel ISP ( Internet Service Provider) yang terpasang tiang-tiang listrik milik PLN dan telepon milik Telkom. Sejumlah kabel diduga terpasang serampangan atau tidak rapi.

Pihak Icon Plus memberikan klarifikasi terkait permasalahan kabel semrawut kabel fiber optik yang diduga menumpang di jaringan tiang PLN khususnya di Malingping, Lebak, Banten dan sekitarnya. Manager ULP PLN Malingping Indra menyatakan bahwa kewenangan penertiban kabel ISP yang menumpang di tiang PLN kewenangan berada di Icon Plus, bukan PLN.

"PLN hanya memiliki urusan terkait kabel listrik," tegasnya, saat ditemui di kantornya belum lama ini.



Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network