Unik! Polisi di Lebak Bagikan Buah untuk Pengendara yang Tertib Lalu Lintas
Jum'at, 28 November 2025 | 08:26 WIB
Meski begitu, petugas masih mendapati banyak pelanggaran. Mulai dari pengendara yang tidak memakai helm, motor tanpa surat (bodong), tidak membayar pajak kendaraan, hingga pengendara mobil yang tidak menggunakan sabuk pengaman.
Operasi Zebra Maung 2025 berlangsung dari 17 hingga 30 November dengan fokus pada tujuh prioritas pelanggaran. Pelanggar akan diberikan teguran hingga penilangan manual sesuai aturan yang berlaku.
Kegiatan ini diharapkan dapat menekan angka pelanggaran lalu lintas dan mendorong pengendara lebih disiplin demi keselamatan bersama.
Editor : Iskandar Nasution