get app
inews
Aa Text
Read Next : Dinas DKP Layangkan Surat, Astrid Jayengsari Pasang Patok Larangan di Lahan Proyek Docking Kapal

Mengintip Bukit Sinyonya, Desa Wisata Ikonik Pandeglang Berbasis Digital

Selasa, 05 Desember 2023 | 14:55 WIB
header img
Acara Pengukuhan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPKAD) Kabupaten Pandeglang di Wisata Bukit Sinyonya, Desa Bandung, Kecamatan Banjar, Pandeglang, Banten Selasa (5/12/2023). Foto iNews/Iskandar Nasution

PANDEGLANGiNewsPandeglang.id - Keindahan alam, budaya, dan warisan leluhur adalah kekayaan bangsa yang harus  terus digaungkan. Sejalan dengan itu, potensi kekayaan budaya di Pandeglang salah satunya wisata ikonik Bukit Sinyonya yang berada di Desa Bandung, Kecamatan Banjar, Pandeglang, Banten kini menjadi pariwisata unggulan berbasis digital.

Bank Jabar Banten (BJB) merespon positif baha pariwisata merupakan salah satu sektor ekonomi penting di Indonesia  khususnya potensi wisata di Kabupaten Pandeglang yakni Desa Wisata Bukit Sinyonya mempuyai posisi strategis dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat dan pendapatan daerah.


ASDA II Pandeglang Nuriyah saat di acara Pengukuhan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPKAD) Kabupaten Pandeglang di Wisata Bukit Sinyonya, Desa Bandung, Kecamatan Banjar, Pandeglang, Banten Selasa (5/12/2023). Foto iNews/Iskandar Nasution

 

Direktur pengawasan perilaku PUJK, Edukasi, Perlindungan konsumen, dan Layanan Manajemen Strategis Sabarudin mengatakan jika bicara meningkatkan akses keuangan tentunya ada berbagai cara untuk meningkatkan akses keuangan, namun tentu cara-cara inovasi dan kreatif yang mendukung akses keuangan.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut