get app
inews
Aa Text
Read Next : Ini Deretan Caleg Dapil 11 Pandeglang yang Lolos Jadi Wakil Rakyat di DPRD Banten

KPU Pandeglang Terima 15 Ribu Lebih Bilik Suara Pemilu 2024

Rabu, 15 November 2023 | 20:47 WIB
header img
KPU Pandeglang Terima 15 Ribu Lebih Bilik Suara Pemilu 2024. Foto iNews/Iskandar Nasution

PANDEGLANG, iNewsPandeglang.id - KPU Pandeglang, Banten menerima kiriman 15.036 bilik suara menjelang pelaksanaan Pemilu 2024 mendatang. Sebelumnya KPU Pandeglang sudah menerima tinta dan segel plastik, Rabu (15/11/2023).

Distribusi logistik 15 ribu bilik suara yang nantinya akan disebar untuk 3.759 TPS pada Pemilu  2024 mendatang ini disimpan di gudang di Jalan Raya AMD Lintas Timur, Kecamatan Majasari, Kabupaten Pandeglang, Banten.

Komisioner KPU Kabupaten Pandeglang  Samsuri mengatakan, pihaknya belum dapat memastikan ribuan bilik suara tersebut apakah sesuai atau tidak dengan yang diusulkan.

"Sementara jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Pandeglang sendiri sebanyak 3.759 dan setiap TPS akan diisi sebanyak tiga bilik suara.

Pihak KPU Kabupaten Pandeglang juga akan melakukan pengecekan untuk logistik yang sudah ada di gudang penyimpanan untuk memastikan tidak adanya kerusakan saat pemilu berlangsung.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut