get app
inews
Aa Read Next : Bukan di Puncak, Ini Bukit Sinyonya, Camping Groud Favorit Terbaru di Pandeglang Banten

Desak Perbaiki Jalan Rusak, 4 Mahasiswa Wanasalam Lebak Jalan Kaki 98 Km ke Kantor Bupati

Jum'at, 20 Januari 2023 | 20:31 WIB
header img
Desak Perbaiki Jalan Rusak, 4 Mahasiswa Wanasalam Lebak Jalan Kaki 98 Km ke Kantor Bupati. Foto INews/Iskandar Nasution

LEBAK, iNewsPandeglang.id - Sebanyak  4  mahasiswa jalan kaki sejauh 98 kilometer dari Kecamatan Wanasalam menuju Kantor DPRD dan Kantor Bupati Lebak. Mereka menempuh perjalanan selama empat hari tiga malam untuk mendesak pemerintah segera perbaiki jalan rusak di wilayahnya 

Aksi jalan kaki mahasiswa ini untuk mrnuntut  janji perbaikan lintas jalan Desa Katapang atau poros yang menjadi kewenangan Pemkab Lebak lantaran jalan tersebut sungguh memprihatinkan rusak parah selama 11 tahun belum ada perbaikan.


Desak Perbaiki Jalan Rusak, 4 Mahasiswa Wanasalam Lebak Jalan Kaki 98 Km ke Kantor Bupati. Foto iNews/Iskandar Nasution

 

"Kami datang ke sini tuntutannya sama seperti pernah kami sampaikan. Kami berjalan dari wanasalam  sampe Rangkasbitung. Kami menuntut ada perbaikan atau pembangunan jalan," ucapnya.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut