Di awal laga itu, Timnas Jepang menang lebih dulu melalui tendangan terukur Daizen Maeda (43’). Namun, pada babak kedua, Kroasia berhasil menyamakan kedudukan melalui gol tandukan Ivan Perisic (55’).
Maya Yoshida, Takumi Minamino, dan Kaoru Mitoma merupakan tiga penendang Jepang dalam adu penalti yang gagal mengekskusi dengan baik.
Kini, Livakovic dan Kroasia menanti lawannya di perempatfinal, yaitu antara Brasil dan Korea Selatan. Pertandingan perempatfinal itu dijadwalkan untuk bergulir pada Jumat 9 Desember 2022 dengan kick-off pada pukul 22.00 WIB.
Artikel ini telah tayang di okezone.com dengan judul Dominik Livakovic Catat Rekor Gila Usai Tahan 3 Penalti dan Loloskan Kroasia ke Perempatfinal Piala Dunia 2022
Sementara untuk jalannya pertandingan Anda bisa buka di Sini
Editor : Iskandar Nasution