Jadwal Imsakiyah Pandeglang 13 Maret 2025, Lengkap dengan Rekomendasi Menu Sahur-Berbuka Khas Banten

Epul Galih
Masjid Agung Ar-Rahman Pandeglang: Kemegahan arsitektur Islami yang menjadi pusat ibadah dan kegiatan keagamaan di bulan Ramadan. (Foto : Dok/Istimewa)

PANDEGLANG, iNewsPandeglang.id - Memasuki bulan suci Ramadan, umat Muslim di Pandeglang tentu perlu mengetahui Jadwal Imsakiyah Pandeglang 13 Maret 2025 agar ibadah puasa berjalan lancar. Selain memperhatikan waktu sahur dan berbuka, pemilihan menu makanan juga penting untuk menjaga energi sepanjang hari. 

Oleh karena itu, berikut jadwal imsakiyah lengkap serta rekomendasi menu sahur dan berbuka khas Banten yang bisa menjadi pilihan.

Jadwal Imsakiyah Pandeglang Kamis13 Maret 2025

Imsak: 04.36 WIB

Subuh: 04.46 WIB

Dzuhur: 12.09 WIB

Ashar: 15.14 WIB

Maghrib (Buka Puasa): 18.13 WIB

Isya & Tarawih: 19.21 WIB

Rekomendasi Menu Sahur dan Berbuka Khas Pandeglang

Agar puasa tetap lancar, memilih makanan bergizi saat sahur dan berbuka sangat penting. Berikut beberapa menu khas Pandeglang yang bisa menjadi pilihan:

Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network