Catat Rekor Keren, Founder Saung Inggris Kanguru Pandeglang Jadi Anggota PPLN Melbourne Australia

Epul Galih
Founder Saung Inggris Kanguru Pandeglang Jadi Anggota PPLN Melbourne Australia. Foto IG @abbadi_thalib

PANDEGLANG, iNewsPandeglang.id- Founder Saung Inggris Kanguru Pandeglang, Abbadi Said Thalib putra daerah yang menetap di Melbourne resmi dinyatakan lolos seleksi  dengan  mencatat rekor keren urutan pertama  menjadi anggota Panitia Pemilu Luar Negeri (PPLN) 2024 Melbourne Australia usai melalui proses seleksi administrasi dan wawancara yang sangat ketat. 

Hal itu sebagaimana disampaikan dalam akun facebook  ini.

Pada seleksi anggota Panitia Pemilu Luar Negeri (PPLN) 2024 ini digelar oleh Konsulat Jenderal RI di Melbourne Australia untuk  wilayah negara bagian Victoria dan Tasmania.

Diketahui Abbadi Said Thalib selain dikenal sebagai  founder Saung Inggris Kanguru, dia juga merupakan aktivis Himpunan Mahasiswa Islam Indonesia (HMI) yang  pertama menginisiasi berdirinya Saung Inggris Kanguru sejak Maret 2020  untuk memajukan kampung halamannya yang dianggap masih tertinggal dari hal pendidikan, terutama Pendidikan Bahasa Inggris.

Pria 34 tahun  yang merupakan warga Kampung Babakan, Desa Kadubale, Kecamatan Banjar, Kabupaten Pandeglang ini  berhasil lolos sebagai anggota PPLN tersebut  dari keputusan seleksi disampaikan kepada KPU RI sebagai rekomendasi yang akan ditindaklanjuti oleh KPU RI, dengan diberikannya surat keputusan atau SK pengangkatan secara resmi sebagai anggota KPU di luar negeri.

Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network