Tanah Bergerak di Cikeusik Pandeglang, 6 Rumah Warga Retak dan Rusak Parah
Senin, 19 Januari 2026 | 21:31 WIB
“Kami terus mendata rumah warga yang terdampak tanah bergerak untuk dilaporkan ke pihak terkait,” katanya.
Warga berharap pemerintah daerah segera turun tangan memberikan bantuan, baik untuk perbaikan rumah maupun kebutuhan dasar pengungsi.
Editor : Iskandar Nasution