get app
inews
Aa Text
Read Next : Kesal Tak Pernah Diperbaiki, Warga Lebak Tempel Spanduk Sindir Pemerintah di Jalan Berlumpur

Gula Aren Lebak Go International! Omzet Miliaran Per Bulan, Laris Hingga Korea dan Dubai

Senin, 17 November 2025 | 16:10 WIB
header img
Proses pengolahan gula aren di Desa Girimukti, Lebak, siap dikemas dan diekspor ke luar negeri. Foto : Iskandar Nasution

LEBAK, iNewsPandeglang.id - Gula aren asal Desa Girimukti, Lebak, kini tembus pasar luar negeri. Produksi harian bisa mencapai 6 ton, dengan omzet hingga Rp6 miliar per bulan.

Desa Girimukti, sebuah desa di pelosok Kabupaten Lebak, kini dikenal karena gula aren berkualitas tinggi. Produk gula bubuk dan gula cair dari desa ini diminati brand besar dalam negeri dan juga pasar internasional, termasuk Korea Selatan, Uni Emirat Arab, Dubai, dan Amerika Serikat.

“Dengan meningkatnya permintaan, kami berharap produksi gula aren terus bertambah. Hal ini juga membantu meningkatkan perekonomian petani aren di Lebak," Asep Kurnia, pengusaha gula aren lokal, Senin (17/11/2025).

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut