Ternyata Ini Rahasia Agar Hidup Sehat, Begini Pesan Menohok Wagub Banten di RSUD Malingping
Rabu, 12 Maret 2025 | 19:15 WIB

Diki dan Sanah pun mengungkapkan kebahagiaannya bertemu dengan Wagub Banten dan berjanji untuk mengikuti nasihatnya.
Dimyati juga meninjau fasilitas dan layanan administrasi di RSUD Malingping. Ia mengungkapkan bahwa pelayanan rumah sakit sudah berjalan baik, dengan peralatan yang cukup, serta ketersediaan tenaga medis dan obat-obatan yang memadai.
Namun, ia mengingatkan agar pelayanan tetap ditingkatkan, dengan memperlakukan pasien dengan baik dan segera menangani keluhan serta memperbaiki fasilitas yang rusak.
Editor : Iskandar Nasution