get app
inews
Aa Text
Read Next : Korban Banjir di Pandeglang Terancam Serangan Buaya dari Luapan Kali Cilemer

Banjir Parah di Desa Cipedang Lebak: 300 KK Terdampak, 70% Daratan Terendam Termasuk Kantor Desa

Rabu, 04 Desember 2024 | 12:43 WIB
header img
Petugas melakukan evakuasi warga menggunakan perahu karet di Desa Cipedang, Wanasalam, Lebak, setelah banjir merendam 70% wilayah, termasuk kantor desa. Foto Istimewa

Pemerintah Desa Cipedang berharap agar warga tetap waspada dan menjaga kebersihan, serta mendukung upaya pemulihan yang sedang berlangsung. "Kami juga mengimbau agar ke depan pengelolaan sungai lebih diperhatikan agar kejadian serupa bisa dicegah," kata Sirojudin.

Selain banjir yang melanda Desa Cipedang, bencana banjir dan longsor juga meluas ke berbagai wilayah di Kabupaten Lebak. Berdasarkan data yang dihimpun BPBD Lebak hingga Selasa malam, 3 Desember 2024, tercatat sebanyak 1.345 rumah terdampak bencana di 20 kecamatan.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut