Heboh! Purnawirawan TNI Desak Gibran Mundur, Begini Tanggapan Mengejutkan Jokowi di Solo

Ary Wahyu Wibowo
Presiden ketujuh RI, Joko Widodo memberikan keterangan pers di Solo terkait isu pemakzulan Gibran Rakabuming Raka, Senin (5/5/2025). (Foto : MPI/Ary Wahyu Wibowo)

Sikap Prabowo pun tidak gegabah. Lewat Wiranto, penasihat khususnya, Prabowo menyatakan bahwa usulan para purnawirawan dihargai, namun tak serta merta jadi dasar keputusan.

Dokumen tuntutan itu ditandatangani oleh ratusan purnawirawan jenderal, laksamana, marsekal, hingga kolone, termasuk Jenderal (Purn) Try Sutrisno.

Meski tekanan politik menguat, Jokowi menegaskan bahwa demokrasi Indonesia tetap harus berjalan dalam koridor hukum. “Kita hormati suara-suara kritis, tapi jangan bawa negara ini mundur,” tutup Jokowi.



Editor : Iskandar Nasution

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network