Heboh Oknum Anggota DPRD Banten Terlibat Penipuan Rp800 Juta, Uang Proyek Raib!

Epul Galih
Oknum Anggota DPRD Banten ditangkap polisi terkait dugaan penipuan proyek beton senilai Rp800 juta. (Foto : iNewsPandeglang.id)

SERANG, iNewsPandeglang.id Seorang oknum anggota DPRD Provinsi Banten dari Fraksi Partai Golkar berinisial RFB, dilaporkan ke Polda Banten atas dugaan penipuan proyek senilai Rp800 juta. Kasus ini bikin heboh, karena melibatkan cek kosong sebagai alat pembayaran.

Laporan diajukan oleh Direktur Utama PT Sinar Dinamika, yang merasa dirugikan setelah menjalankan proyek pengadaan beton ready mix pada Februari 2024. Dalam perjanjiannya, RFB sebagai pihak pemesan proyek seharusnya membayar sesuai kesepakatan.



Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network