Sebanyak delapan pemain yang berkarier di Liga 1 berangkat dari Jakarta, sementara pemain abroad seperti Thom Haye, Jordi Amat, dan Marselino Ferdinan sudah tiba lebih dulu di Sydney.
Timnas Indonesia dijadwalkan bertanding melawan Australia di Sydney Football Stadium pada Kamis (20/3/2025). Laga ini sangat krusial karena akan menentukan peluang Garuda untuk melaju ke Piala Dunia 2026.
Editor : Iskandar Nasution
Artikel Terkait