Resep dan Cara Membuat Pepes Ikan Patin yang Menggugah Selera, Cocok Jadi Menu Buka Puasa

Nisa Atiatul
Resep dan Cara Membuat Pepes Ikan Patin yang Menggugah Selera, Cocok Jadi Menu Buka Puasa (Dok Istimewa)

PANDEGLANG, iNewsPandeglang, id - Tentunya resep ini kami dapatkan dari buku menu makanan sehat yang dibuat oleh Dr Ten, Mungkin kamu tidak asing dengan masakan pepes. 

Selain itu, pepes juga merupakan salah satu masakan yang cukup menyehatkan karna tidak melakukan proses penggorengan.

Selain sehat, bumbu rempah yang terdapat di dalamnyapun akan sangat meresap ke dalam. 

Jika kamu sudah tidak sabar dengan resep pepes ikan patin ini, yuk langsung aja 

Resep Pepes Ikan Patin, Cocok Jadi Menu Buka Puasa 

Sebelum mulai memasak pastikan untuk menyiapkan bahan-bahan terlebih dahulu, serta pastikan bahwa bahan tersebut sama dengan resep. 

Namun, jika kamu tidak menemukan ikan patin kamu bisa menggunakna ikan dori atau ikan jenis lainnya 

Bahan - Bahan 

  • 1 ekor ikan patin 
  • 8-10 belimbing wuluh 
  • 4 daun salam 
  • 2 jempol lengkuas yang sudah di geprek 
  • 10 cabai rawit utuh 
  • 2 tomat yang sudah didiris besar 
  • 2 batang serai, geprek 
  • 100 ml santan 
  • 2 lembar daun pisang 

Bumbu Halus 

  • 6 siung bawang merah 
  • 3 siung bawang putih 
  • 1 ruas kunyit kupas, lalu bakar 
  • 1 ruas jahe 


Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network