8 Orang Terjebak hingga Berjam-jam Akibat Kabel Kereta Gantung Putus, Evakuasi Berlangsung Dramatis

Epul Galih
8 Orang Terjebak hingga Berjam-jam Akibat Kabel Kereta Gantung Putus. Foto tangkapan layar video media sosial

Diketahui,  kereta gantung pribadi ini dioperasikan oleh warga masyarakat setempat sebagai alat transportasi  penduduk menyeberangi sungai karena tidak ada jalan atau jembatan di daerah tersebut.

Video peristiwa itu pun viral di media sosial. Pada 2017 lalu insiden kecelakaan di wilayah ini dilaporkan 10 orang tewas ketika kabel putus, membuat penumpang terjun ke jurang di desa pegunungan dekat ibu kota Islamabad.



Editor : Iskandar Nasution

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network