Deretan Negara yang Menjual Busnya ke Indonesia, Ada Jerman hingga Jepang

Cita Zanitha
Deretan Negara yang Menjual Busnya ke Indonesia, Ada Jerman hingga Jepang. (Foto ilustrasi freepik)

JAKARTA, iNewsPandeglang.id - Deretan negara yang menjual busnya ke Indonesia akan diulas dalam artikel kali ini. Bus ini menjadi moda transfortasi di Tanah Air.

Pada umumnya pabrikan kendaraan ini dikenal sebagai penyedia bus dengan sasis dan mesin yang kuat yang diolah lagi oleh PO Bus ke perusahaan karoseri. Indonesia selama ini memperoleh bus terbaik dari sejumlah negara tersebut.

Lantas negara mana saja yang menjual busnya ke Indonesia?  Berikut ini deretan negara yang menjual busnya ke Indonesia.

Jerman

Tidak ada yang meragukan eksistensi produk bus dari Jerman. Sebelum produk-produk lain masuk ke Indonesia, PO bus di Indonesia sudah banyak yang menggunakan bus dengan merek Mercedes-Benz.

Saingan terbesar dari bus Jerman adalah bus Hino dari Jepang. Keduanya bersaing teknologi untuk menghadirkan kenyamanan ekstra pada setiap produk yang dihasilkan.
 

Swedia

Scania dan Volvo adalah produk otomotif yang cukup popular di Swedia. Sasis Scania dan Volvo juga banyak dipakai di Indonesia, seperti hanya Trans Jakarta.

 

India

India juga menjual busnya ke Indonesia. Produk otomotif asal India yang paling terkenal di Indonesia adalah mereka Tata Motors. Selain menjual produknya ke Indonesia, Tata Motors juga menjual produknya ke negara-negara lain.

 

Editor : Iskandar Nasution

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network