Kasus Dugaan Pencabulan Oknum Anggota DPRD Ternyata Sudah Diproses, Ini Penjelasan Polres Pandeglang
Oknum Anggota DPRD Pandeglang berinisial Y tersandung dugaan kasus pencabulan terhadap remaja perempuan kian memanas. Polisi menyebut kasusnya sudah diproses