get app
inews
Aa Text
Read Next : PKL Bikin Macet Pasar Kranggot, Wali Kota Cilegon Siapkan Relokasi ke Hanggar Barat

Pasokan Seret, Harga Kelapa Parut di Cilegon Melambung Tinggi

Selasa, 22 April 2025 | 10:01 WIB
header img
Yanah, salah satu pembeli di Pasar Kranggot Cilegon, mengaku terkejut dengan harga kelapa parut yang harganya naik hingga Rp25 ribu per butir pasca Lebaran. (Foto: iskandar Nasution)

“Sekarang beli dari petani Rp12 ribu, belum ongkos kirim. Kalau sudah diparut, saya jual Rp25 ribu. Tapi pembeli malah berkurang,” ujarnya.

Para pedagang berharap harga kelapa bisa kembali normal agar aktivitas jual beli di pasar tidak terus menurun. Kenaikan harga ini tak hanya berdampak pada konsumen rumah tangga, tapi juga para pelaku usaha kuliner yang banyak menggunakan kelapa parut sebagai bahan utama.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut