Kabar Buruk! Mees Hilgers Terpaksa Tinggalkan Timnas Indonesia, Ini Alasannya
Minggu, 23 Maret 2025 | 10:20 WIB

Absennya Hilgers tentu menjadi kerugian besar bagi skuad Garuda. Namun, tim dan suporter mendoakan agar sang pemain bisa segera pulih dan kembali memperkuat Timnas Indonesia di pertandingan selanjutnya.
"Tim Nasional Indonesia mendoakan yang terbaik untuk Mees dan berharap dia dapat segera kembali ke kondisi terbaiknya," tutup pernyataan resmi itu.
Timnas Indonesia sendiri dijadwalkan menghadapi Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (25/3/2025). Laga ini sangat penting untuk menjaga peluang lolos ke putaran berikutnya.
Editor : Iskandar Nasution