Sinopsis Drakor Resident Playbook, Spin-off Hospital Playlist yang Siap Tayang April 2025 di Netflix

Nisa Atiatul
Cuplikan drama Resident Playbook yang mengisahkan perjuangan para dokter muda di dunia medis penuh tantangan. (Foto via Soomi.com)

Salah satu daya tarik utama dari Resident Playbook adalah kehadiran Go Yoon Jung, yang berperan sebagai dokter residen tahun pertama di departemen Obstetri dan Ginekologi. Perannya akan menunjukkan perjalanan berat seorang dokter muda dalam menjalani profesinya sekaligus membangun relasi di lingkungan kerja.

Go Yoon Jung tak sendiri, deretan aktor muda berbakat lainnya seperti Shin Shi A, Han Ye Ji, Kang Yoo Seok, dan Jung Joon Won juga akan meramaikan drama ini, menambah nuansa fresh dan segar di setiap episodenya.

Resident Playbook dijadwalkan tayang April 2025 dan bisa disaksikan langsung di Netflix. Siap-siap baper dengan kisah para dokter muda ini ya!



Editor : Iskandar Nasution

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network