Logo Network
Network

Demi Bertahan Hidup, Warga Pandeglang Nekat Mulung Batubara di Laut

Iskandar Nasution
.
Selasa, 07 Januari 2025 | 19:47 WIB

PANDEGLANG, iNewsPandeglang.id Puluhan warga miskin di Kabupaten Pandeglang, Banten, rela mengais dan mengumpulkan ratusan ton batubara yang tumpah ke laut akibat tongkang yang terdampar. Batubara tersebut berasal dari tongkang yang bocor dan terdampar di perairan setempat. Warga memanfaatkannya untuk dijual demi memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari.

Meski dokter puskesmas telah mengingatkan bahaya batubara bagi kesehatan tubuh, seperti mengandung arsenik, kromium, timbal, dan merkuri, faktor ekonomi menjadi pilihan utama bagi warga.

Editor : Iskandar Nasution

Follow Berita iNews Pandeglang di Google News

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.