Petani Sawit Teriak Kecurangan! PKS PTPN IV Diduga Manipulasi Timbangan, Rugi Rp3,6 Miliar
Petani sawit di Lebak, Banten rugi Rp3,6 miliar akibat dugaan manipulasi timbangan di PKS PTPN IV. Mereka menuntut ganti rugi dan siap melapor ke Polda Banten.